Skip to main content

Apa yang dimaksud dengan porifera dan ciri cirinya?



Porifera atau yang biasa disebut dengan hewan berpori ini merupakan sebuah filum untuk hewan multiseluler yang paling sederhana. Contoh hewan ini adalah Spongia, Hippospongia yang biasanya digunakan untuk spons mandi.

Adapun ciri-cirinya adalah sebagai berikut:

  • Tubuhnya berpori (ostium)
  • multiseluler
  • tubuh porifera asimetri (tidak beraturan), meskipun berada yang simetri radial.
  • berwujud seperti tabung, vas bunga, mangkuk, atau tumbuhan
  • warnanya bervariasi
  • tidak beralih tempat (sesil)
  • memiliki tiga tipe saluran cairan, yaitu askonoid, sikonoid, dan leukonoid
  • pencernaan secara intraseluler di dalam koanosit dan amoebosit



Comment Policy: Untuk mengisi komentar, pertanyaan, dan info lain terkait artikel, silahkan klik tombol di bawah ini.
Buka Komentar
Tutup Komentar